Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Malaysia Junior International Challenge 2017 akan digelar di Kangar, Malaysia, pada 5 hingga 9 September 2017.
Pada ajang kompetisi bulu tangkis level junior ini, Indonesia akan mengirimkan wakilnya untuk diperlombakan dalam lima nomor.
Lima nomor tersebut adalah tunggal putra, tunggal putri, ganda putra, ganda putri, dan ganda campuran.
Baca Juga: Liliyana Natsir, Pasangan China, dan Gelar Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2017
Dilansir BolaSport.com dari akun Twitter PBSI, ada 16 tunggal putri yang akan berlaga di Malaysia Junior International Challenge 2017.
Berikut adalah 16 wakil tunggal putri Indonesia yang akan berlaga di Malaysia Junior International Challenge 2017: