Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Vietnam Open 2017 - Begini Perbedaan Tim Bulu Tangkis Senior dan Junior Soal Unggulan Tunggal Putra di Turnamen Awal September 2017

By Any Hidayati - Senin, 4 September 2017 | 11:50 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra, Ihsan Maulana Mustofa, saat menjalani pertandingan babak semifinal nomor perorangan pada SEA Games Kuala Lumpur 2017. (BADMINTON INDONESIA)

Tim junior Indonesia yang mengirim 10 tunggal putra pada Malaysia International Junior Open 2017 menempatkan lima pemain di posisi unggulan.

Ikhsan Leonardo Imanuel Rumbay menjadi tunggal putra unggulan tertinggi Indonesia dengan menduduki peringkat 5.

Pada posisi 9 ada Alberto Alvin Yuliato, dan secara berturut-turut Fathurrahman Fauzi, Gajtra Piliang Fiqihilahi Cupu, dan Karono Suwarno menjadi unggulan 10, 11, dan 12.

Apakah ini berarti bahwa tim tunggal putra junior lebih berpeluang sabet banyak gelar internasional ketimbang tunggal putra senior?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P