Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini yang Membuat Marcus Gideon dan Kevin Sanjaya Diunggulkan Menjelang BWF Finals 2017

By Any Hidayati - Kamis, 12 Oktober 2017 | 04:15 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, sedang mengembalikan kok ke arah Mathias Boe/Carsten Mogensen (Denmark) pada laga semifinal Jepang Terbuka 2017, di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Sabtu (23/9/2017). (BADMINTON INDONESIA)

Sedangkan, juara Korea Terbuka 2017 Mathias Boe/Carsten Mogensen berada di posisi ke-4.

Di posisi 7 diisi oleh pasangan Indonesia/Malaysia, Hendra Setiawan/Tan Boon Heong.


Pasangan ganda putra beda negara, Hendra Setiawan/Tan Boon Heong (Indonesia/Malaysia) saat menjalani laga melawan Mathias Boe/Carsten Mogensen (Denmark) pada babak kedua turnamen Jepang Terbuka di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Kamis (21/9/2017). Hendra/Tan kalah dengan skor 8-21-8, 13-21.(BADMINTON INDONESIA)

Kemudian di posisi 8 ada pasangan Denmark, Mads Conrad-Petersen/Mads Pieler Kolding.

Final superseries Dubai akan mengundang 8 pebulu tangkis terbaik di masing-masing sektor.

Posisi ini bisa jadi berubah mengingat masih tersisa 4 turnamen superseries tersisa hingga turnamen tersebut berlangsung pada 13-17 Desember 2017.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P