Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hong Kong Open 2017 - Kirim Lebih Dari 1 Kodi, Indonesia Sisakan Kurang dari Selusin Wakil di Babak Kedua, Ini Daftarnya

By Any Hidayati - Kamis, 23 November 2017 | 08:40 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon (kanan) dan Kevin Sanjaya Sukamuljo, meluapkan kegembiraan setelah menang atas Mathias Boe/Carsten Mogensen (Denmark) pada laga final China Open 2017, Minggu (19/11/2017). (BADMINTON INDONESIA)

4. Berry Angriawan/Hardianto

5. Mohammad Ahsan/Rian Agung Saputro

Ganda Putri


Greysia Polii (kanan) dan Apriyani Rahayu di babak pertama China Open 2017 di Fuzhou, China, pada Rabu (15/11/2017) saat melawan ganda putri Korea Selatan, Kim Hye-rin/Lee So-hee.(BADMINTON INDONESIA)

Greysia Polii/Apriyani Rahayu

Ganda Campuran

1. Alfian Eko Prasetya/Melati Daeva Oktavianti

2. Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P