Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Mendapatkan kepercayaan diri setelah unggul jauh, Wahyu/Ade semakin tidak bisa dikejar dan menyentuh angka 21 lebih dulu.
(Baca Juga: Rangkuman 5 Aturan Baru Turnamen Bulu Tangkis yang Diterapkan BWF untuk Musim Kompetisi 2018-2021)
Kemenangan Wahyu/Ade ini membuat keduanya berhak atas tiket semifinal.
Wahyu/Ade menjadi wakil Indonesia kedua yang mampu melangkah ke partai empat besar.
Sebelumnya, Berry Angriawan/Hardianto (ganda putra), telah terlebih dahulu mempersembahkan tiket semifinal untuk Indonesia setelah mengalahkan wakil Jepang, Mahiro Kaneko/Yunosuke Kubota, dengan skor 21-15, 21-11.