Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya sangat positif dan siap untuk bekerja sama. Kami menyadari proses panjang yang akan terjadi," tutur David Daugaard.
Perombakan tersebut dilakukan karena Mathias Christiansen dianggap lebih berpeluang mendulang medali pada ajang Olimpiade Tokyo 2020 bersama Christinna Pedersen di sektor ganda campuran.
Pada sisi lain, David Daugaard akan mencoba peruntungan dengan Frederik Sogaard di sektor ganda putra.
Namun sebelum benar-benar berpisah, pasangan Christiansen/Daugaard akan melakoni dua turnamen terakhir yaitu Malaysia Open dan Indonesia Open 2018.