Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Hal yang tak boleh terlewatkan yaitu melihat Patung Garuda Wisnu Kencana.
Patung tersebut disebut-sebut sebagai patung tertinggi kedua di dunia setelah Spring Temple Buddha di China.
Dengan tinggi 121 meter, patung GWK akan ditargetkan selesai pada 2018, setelah 28 tahun masa pembangunan.
Patung GWK merupakan karya seniman Nyoman Nuarta yang menggambarkan sosok Dewa Wisnu yang bermahkotakan emas dan membawa senjata Cakra di jari telunjuknya.