Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Yadi Mulyadi, dari Pertandingan Sepak Bola Antar Sekolah Dasar, Dilirik Klub Sepak Bola Eropa Hingga Juara Piala AFF U-16

By Eko Isdiyanto - Sabtu, 11 Agustus 2018 | 22:56 WIB
Pemain timnas U-16 Indonesia berpose bersama saat berkunjung ke Taman Safari Prigen, Jawa Timur, Minggu (21/07/2018) siang. ( SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM )

(Baca juga: Timnas U-16 Indonesia Raih Gelar Juara, Jacksen F Tiago Sampaikan Rasa Bangga)

Kini sang pemain sukses membawa timnas U-16 Indonesia meraih gelar juara Piala AFF U-16.

Hasil tersebut diraih setelah Yadi Mulyadi bersama tim sukses mengandaskan perlawanan timnas U-16 Thailand.

Laga yang digelar di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo pada Sabtu (11/8/2018) dimenangi secara dramatis lewat adu penalti dengan skor 4-3.

(Baca juga: Ketika Robert Lewandowski Fokus Bersama Klub, Sang Istri Malah Pamer Pose Seksi)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P