Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Asian Games 2018 - Dari Curi Kamera Hingga Dugaan Sewa PSK, 5 Atlet Jepang Ini Dipulangkan Lebih Awal

By Susi Lestari - Senin, 20 Agustus 2018 | 17:16 WIB
Atlet renang Jepang, Naoya Tomita. (JAPANTIMES.CO.JP)

Sementara itu, kamera yang dicuri oleh Tomita diketahui berharga 8 juta won atau sekitar Rp 104 juta.

(Baca Juga: Sepak Takraw Asian Games 2018 - Kena Protes dari Indonesia, Tim Putra Malaysia Sempat Terancam Tak Bisa Tampil)

Kini, setelah empat tahun berlalu, sejumlah atlet Negeri Sakura sepertinya belum belajar apa-apa dari insiden Tomita.

Pada Senin (20/8/2018), empat atlet bola basket Jepang dipulangkan lebih awal dari ajang Asian Games 2018 karena dipergoki sedang berada di area red district Jakarta dengan mengenakan seragam tim nasional (timnas).

Diduga, keempat atlet basket yang terdiri dari Yuya Nagayoshi, Takuya Hashimoto, Takuma Sato, dan Keita Imamura, menyewa pekerja seks komersial (PSK).

"Saya merasa malu. Kami meminta maaf dan siap memberikan bimbingan bagi para atlet," kata Chef de Mission Jepang, Yasuhiro Yamashita.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P