Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bulu Tangkis Asian Games 2018 - Inilah Kunci Kemenangan Jonatan atas Nishimoto

By Diya Farida Purnawangsuni - Selasa, 21 Agustus 2018 | 22:15 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, bersalaman dengan HS Prannoy usai berlaga di babak perempat final kategori beregu putra Asian Games 2018 antara Indonesia dan India, di Istora Senayan, Jakarta, Senin (20/8/2018). (INASGOC)

Semula, Jepang unggul 1-0 lebih dulu melalui kemenangan pemain tunggal putra terbaik mereka, Kento Momota.

Namun, keunggulan itu terkikis setelah pasangan Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo berhasil mengalahkan Takeshi Kamura/Keigo Sonoda.

Tim putra Merah Putih akhirnya berbalik memimpin skor setelah Jonatan Christie menunaikan tugasnya dengan baik.

Jonatan Christie bahkan dipastikan tampil pada babak final usai pasangan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto mengunci kemenangan bagi tim putra Indonesia.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P