Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Puspa Arumsari terlihat sangat emosional ketika menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya.
Salah satu pesilat putri Indonesia ini sukses meraih medali emas Asian Games 2018.
Puspa Arumsari berhasil meraih poin tertinggi (467 poin) setelah mengalahkan atlet dari Singapura, Nurzuhairah Muhammad Yazid (445 poin).
Mereka bertanding pada cabang olahraga pencak silat kategori tunggal putri.
(Baca juga: Keren, Lalu Muhammad Zohri Dianggap sebagai Pengganti Usain Bolt!)
Sementara itu, posisi ketiga diduduki oleh atlet asal Thailand, Cherry May Regalado (444 poin).
Berhasil torehkan prestasi membanggakan untuk negara, Puspa Arumsari berlinang air mata.
(Baca juga: Timnas U-23 Malaysia Langsung Menatap 2020 seusai Gagal pada Sepak Bola Asian Games 2018)
(Baca juga: Mantan Bintang Arsenal Ini Punya Ritual Khusus Sebelum Kembali ke Stadion Emirates)