Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Membawa Nama Indonesia di Asian Games 2018, Simone Julia Rela Tinggalkan Dunia Keartisan

By Eko Isdiyanto - Kamis, 30 Agustus 2018 | 00:03 WIB
Atlet Jiu Jitsu Indonesia Simone Julia memegang bendera Merah Putih saat upacara pengukuhan kontingen Asian Games XVIII di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (5/8). Kontingen Tim Indonesia yang terdiri dari 940 atlet dan 366 ofisial merupakan kontingen terbesar sepanjang sejarah keikutsertaan Indonesia di turnamen olahraga. (ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari)

Simone Julia merupakan artis yang memerankan karakter Nicole di acara sitkom bertajuk Kelas Internasional pada salah satu TV swasta Indonesia.

Sejak kecil dia sudah akrab dengan dunia olahraga, karena perasaan cinta dia memilih untuk menekuni dunia Jujitsu.

 

A post shared by Simone Julia (@simonejuliaa) on

(Baca juga: Terkait Piala Dunia 2026, Donald Trump Beri Kartu Merah untuk Presiden FIFA)

 

A post shared by Simone Julia (@simonejuliaa) on

"Jujitsu bukan olahraga yang gampang, sangat tecnical, harus banyak berpikir, dan itu yang bikin saya tertarik untuk terus berlatih," kata Simone Julia lagi.

Hebatnya, dalam kurun waktu 2 tahun sudah banyak prestasi yang ia raih.

Di antaranya mendapat 2 medali perunggu di IBJJF Ju-Jitsu Championship Manila Open, medali perak Ju-Jitsu Thailand Open World Ranking, medali emas Kejuaraan Nasional, dan masih banyak lagi.

(Baca juga: Nabil Fekir Terlihat Cemberut Ketika Sesi Pemotretan Olympique Lyon, Ada Apa?)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P