Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca juga:
"Memang ini nggak nyaman, kami mau dapatkan bagaimana caranya bisa lewati mereka (pasangan Jepang). Mau nggak mau, ya nggak boleh santai-santai, memang harus capek," ujarnya.
Namun, pada babak perempat final, Greysia/Apriyani bisa saja bertemu dengan pasangan Jepang lainnya, Naoko Fukuman/Kurumi Yonao.
Pada babak pertama, Greysia/Apriyani mendapat bye dan baru akan bertanding di babak kedua. Lawan Greysia/Apriyani di babak kedua pun tak bisa dibilang enteng, mereka adalah wakil Korea, Kim Hye Jeong/Kong Hee Yong atau pasangan tuan rumah, Chen Lu/Xu Ya.