Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dipanggil Satgas Anti-Mafia Bola, PT LIB Bantah Terlibat Pengaturan Skor Laga PSS dan Madura FC

By Muhammad Robbani - Jumat, 4 Januari 2019 | 14:30 WIB
COO dan CEO PT Liga Indonesia Baru (LIB), Tigor Shalomboboy dan Risha Adi Wijaya di Kantor LIB, Menara Mandiri, Jakarta, Jumat (4/1/2019). (FERI SETIAWAN/SUPERBALL.ID)

"Lebih banyak dari sekitar LIB secara koorporasi, terbentuknya LIB, anggaran dasarnya, pemegang sahamnya, RUPS-nya juga dibicarakan, direksinya dan segala macam," tuturnya.

"Baru masuk ke ranah pengelolaan kompetisi dimana di dalam ranah tersebut kami menjelaskan hak dan tanggung jawab LIB. Dan juga menjelaskan kewenangan-kewenangan kami sebatas mana di dalam suatu pertandingan."

"Lalu siapa yang bertugas, perangkat pertandingan siapa yang menugaskan, siapa yang menilai dan banyak hal yang kami jelaskan dari sisi kompetisi," ucapnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P