Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pada menit ke-90, Levante hampir membukukan gol.
Namun, sontekan Emmanuel Boateng, yang menerima umpan silang dari Cheick Doukoure, masih membentur tiang.
Skor 3-0 untuk Barcelona tetap tidak berubah hingga wasit Jose Sanchez meniupkan peluit tanda berakhirnya pertandingan.
GOAL for Lionel Messi. Brilliant Barcelona Football.pic.twitter.com/xmTJZamgRS
— LioMessiStuff Media (@LMStuffMedia) January 17, 2019
Barcelona lolos dari babak 16 besar Copa del Rey dengan keunggulan agregat 4-2 atas Levante.
Kemenangan ini membuat Barcelona menjadi pelengkap delapan tim yang lolos ke perempat final Copa del Rey setelah Valencia, Girona, Getafe, Espanyol, Real Madrid, Sevilla, dan Real Betis.
Undian perempat final akan dilakukan pada Jumat (18/1/2019). Jadwal perempat final pertama akan berlangsung pada 23-24 Januari 2019.
Hasil Copa del Rey, babak 16 besar, 15-17 Januari 2019:
Barcelona 3-0 Levante (Ousmane Dembele 30', 31', Lionel Messi 54')
Susunan pemain Barcelona dan Levante:
Barcelona (4-3-3): 13-Jasper Cillessen; 18-Jordi Alba (20-Sergi Roberto 73'), 17-Jeison Murillo, 15-Clement Lenglet, 2-Nelson Semedo; 4-Ivan Rakitic, 8-Arthur, 22-Arturo Vidal; 7-Philippe Coutinho (9-Luis Suarez 63'), 10-Lionel Messi, 11-Ousmane Dembele (6-Denis Suarez 77')
Pelatih: Ernesto Valverde
Levante (3-4-3): 25-Aitor Fernandez; 15-Sergio Postigo (23-Jason 71'), 18-Erick Cabaco, 4-Rober; 12-Coke, 24-Campana (5-Cheick Doukoure 68'), 8-Sanjin Prcic, 7-Moses Simon; 10-Enis Bardhi, 21-Emmanuel Boateng, 2-Borja Mayoral (20-Raphael Dwamena 61')
Pelatih: Paco Lopez
Wasit: Jose Sanchez
View this post on InstagramRaihan trofi yang sudah dimiliki Petr Cech sepanjang kariernya. . #petrcech #chelsea #arsenal
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on