Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Seperti Ezra Walian, 5 Pemain Aktif Ini Boleh Membela 2 Timnas Berbeda

By Pradipta Indra Kumara - Jumat, 22 Maret 2019 | 15:36 WIB
Ezra Walian dipermasalahkan membela timnas Indonesia (BOLASPORT.COM)

BOLASPORT.COM - Dunia sepak bola Indonesia kembali heboh setelah Ezra Walian mendapat larangan dari FIFA untuk membela tim nasional (timnas) Indonesia.

FIFA melarang Ezra Walian membela timnas Indonesia karena pernah tercatat membela timnas U-17 Belanda pada kompetisi resmi FIFA tahun 2013.

Padahal, Ezra Walian sebenarnya termasuk pemain yang didaftarkan timnas U-23 Indonesia untuk menghadapi Kualifikasi Piala Asia U-23 2020 di Vietnam.

Akhirnya AFC menolak proses administrasi Ezra Walian yang berstatus pemain naturalisasi, karena dinilai pernah membela timnas Belanda pada ajang resmi, meski pada kategori U-17.

Meski begitu ada beberapa pemain aktif yang pernah membela 2 timnas berbeda.

Baca Juga : Wonderkid Terbuang Real Madrid Senang Zinedine Zidane Kembali

Baca Juga : Soal Kasus Pelarangan Ezra Walian, Media Vietnam Wartakan Kemarahan Penggemar Indonesia

Dilanris BolaSport.com dari Fox Sports Asia, inilah 5 pemain aktif yang pernah membela 2 timnas berbeda:

1. Mario Fernandes