Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejuaraan Asia 2019 - Satu Wakil Ganda Campuran Malaysia Batal Tampil

By Nestri Yuniardi - Senin, 22 April 2019 | 11:00 WIB
Pasangan ganda campuran Malaysia, Goh Soon Huat/Shevon Jemie Lai, dipastikan batal tampil pada Kejuaraan Asia 2019 yang bakal bergulir pada 23-28 April di Wuhan, China. (ALL ENGLAND BADMINTON)

Baca Juga: Penyerang Thailand Pembuat Sengsara Timnas U-23 Indonesia Dihukum AFC

Baca Juga: Yanto Basna Kembali Jadi Starter di Thailand dan Klubnya Gemilang

 

Cedera yang dialami Goh diprediksi akan memakan waktu kurang lebih sekitar satu bulan.

Baca Juga: Susy Susanti Mengaku Lebih Optimistis Hadapi Piala Sudirman 2019 Setelah 30 Tahun

Artinya, Goh/Lai juga kemungkinan besar akan mundur dari turnamen pertama yang masuk perhitungan kualifikasi Olimpiade 2020, New Zealand Open 2019.

Turnamen itu diadakan sepekan setelah Kejuaraan Asia 2019.

Baca Juga: Daftar Peraih Gelar All England Open Terbanyak Sepanjang Sejarah, Rudy Hartono Tertinggal Jauh

Menyadari hal itu, Goh menyatakan akan segera fokus pada turnamen lain yakni Piala Sudirman 2019 yang akan digelar di Nanning, China pada 19-26 Mei 2019.

"Jika saya tidak dapat berkompetisi pada New Zealand Open 2019, sudah pasti saya akan kecewa," kata dia.

"Bagaimanapun, saya tetap harus menerimanya agar bisa fokus pada Piala Sudirman 2019," kata dia lagi. 

Baca Juga: Nama Debby Susanto Resmi Masuk dalam Hall of Fame PB Djarum

 
 
View this post on Instagram
 
 

Asosiasi Pesepak Bola Profesional Inggris (PFA) telah mengumumkan enam nomine untuk gelar pemain terbaik Liga Inggris atau PFA Player of The Year musim 2018-2019, Sabtu (20/4/2019). . Sekilas tentang ajang penghargaan ini, pemenang PFA Player of The Year dipilih berdasarkan voting terbanyak yang dilakukan oleh seluruh pemain profesional di Liga Inggris. . Syaratnya, seorang pemain tidak diperkenankan memilih dirinya sendiri dan rekan setimnya. . Manchester City menjadi yang terbanyak soal menyumbang pemain dengan tiga orang. Mereka adalah Bernardo Silva, Raheem Sterling, dan Sergio Aguero. . Liverpool mengirimkan dua wakilnya, yaitu Sadio Mane dan Virgil van Dijk. . Sementara itu, Eden Hazard menjadi satu-satunya nomine dari Chelsea. . Menariknya, pemenang edisi musim lalu, Mohamed Salah, absen pada kesempatan kali ini sebagaimana dilansir BolaSport.com dari laman BBC. #pfa #premierleague #bestplayer #hazard #sterling #bernardo #mane #vandijk #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P