Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rasio Kebobolan Liverpool 2 Kali Lipat Lebih Jelek dari Musim Lalu

By Dwi Widijatmiko - Kamis, 15 Agustus 2019 | 08:15 WIB
Liverpool merayakan keberhasilan menjuarai Piala Super Eropa, Jumat (15/8/2019) dini hari WIB. (TWITTER @CHAMPIONSLEAGUE)

Namun, fakta tak bisa berbohong. Angka kebobolan Liverpool musim lalu langsung memburuk begitu Alisson cedera.

Kebobolan 3 gol dari Norwich City dan Chelsea dialami Liverpool saat mereka sudah kehilangan Alisson.

Juergen Klopp sebagai pelatih Liverpool mengakui timnya masih harus berbenah diri menyusul kesuksesan menjuarai Piala Super Eropa.

"Kami tahu tim ini harus memperbaiki banyak hal ke depannya, tetapi kami akan melakukannya," kata Klopp seperti dikutip Bolasport.com dari situs resmi UEFA.

"Kami bisa dan akan memainkan sepak bola yang lebih baik. Untuk sekarang, mari rayakan keberhasilan ini."

"Adrian pantas mendapatkan kredit. Penampilannya selama 120 menit sangat hebat dan penyelamatan di adu penalti menyempurnakannya," lanjut Klopp.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Sadio Mane seolah tak kenal lelah jelang laga Liverpool vs Chelsea pada ajang Piala Super Eropa #SadioMane #Liverpool #Chelsea

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P