Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Bermain di depan pendukung sendiri, Singo Edan menang telak 4-0 atas Persebaya.
Empat gol Arema dicetak oleh Dendi Santoso (29'), Arthur Cunha (71'), Sylvano Comvalius (87'), dan Makan Konate (90+2').
Baca Juga: Kalahkan Tira Persikabo, Bali United Patahkan Rekor dan Puncaki Klasemen Liga 1
CUPLIKAN PERTANDINGAN.
Bali United FC hentikan rekor tak terkalahkan PS. Tira Persikabo sekaligus naik menjadi pemimpin klasemen sementara di Shopee Liga 1.#ShopeeLiga1 #ShopeeForMen #ShopeeID pic.twitter.com/WNp57nTiH2
— Shopee Liga 1 (@Liga1Match) August 15, 2019
Kemenangan ini mengantarkan Arema FC naik ke peringkat keempat klasemen dengan 22 poin.
Sementara Bajul Ijo tertahan di peringkat ketujuh klasemen Liga 1 2019.
Hasil kurang memuaskan justru diraih PSS Sleman tatkala menjamu Persela Lamongan di Stadion Maguwoharjo, Sleman.
Tim beraliaskan Elang Jawa dipaksa bermain imbang 1-1 oleh Persela.
Hasil ini membuat PSS merosot satu tingkat ke posisi lima klasemen dengan 21 poin.
Sedangkan Persela naik ke peringkat 12 klasemen dengan koleksi 12 poin.
Berikut klasemen sementara pekan ke-14 Liga 1 2019 per Kamis (15/8/2019):