Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tiga Angka Jadi Barang Langka ketika Persija Bersua Tim Jawa Timur

By Taufan Bara Mukti - Sabtu, 24 Agustus 2019 | 19:07 WIB
Persebaya vs Persija pada laga pekan ke-16 Liga 1 2019 di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (24/8/2019). (MEDIA PERSIJA)

Baca Juga: Cuma Ada Satu Pemain Persebaya yang Pernah Bekerja Sama dengan Alfred Riedl

Sama seperti ketika berhadapan dengan Arema, Persija tak mampu mempertahankan keunggulan hingga pertandingan usai.

Kemenangan terakhir yang diraih Persija atas tim Jawa Timur adalah pada Desember 2018 ketika mengandaskan Persela dengan skor 3-0 di kandang.

Di Piala Presiden 2019 Persija juga pernah bersua dengan Madura United namun laga tersebut juga berakhir imbang 2-2.

Rentetan hasil tanpa kemenangan ini harus disudahi oleh Persija jika tak ingin terperosok ke jurang degradasi.

Sebab, pada putaran kedua nanti Ismed Sofyan dan kolega akan kembali berhadapan dengan empat tim dari Jawa Timur tersebut.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Jadwal pekan ketiga Liga Inggris 2019-2020. . Tim favorit kalian melawan siapa? . #ligainggris #epl #premierleague #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P