Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
“Kami harus berada di sana jika suatu waktu Liverpool tergelincir," katanya menambahkan.
Baca Juga: Zidane Berniat Sekolahkan Neymar Baru ke Klub Lain
Namun, menurut Guendogan masih ada yang perlu diperbaiki jika timnya ingin bersaing dengan Liverpool.
"Masih ada banyak pekerjaan untuk diperbaiki. Bukan hasil, tetapi lebih pada cara kami bermain," sambung pemain berusia 29 tahun itu.
View this post on InstagramAyo Indonesia! . #seagames2019 #timnasday #gridnetwork
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on