Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Lolos ke Semifinal, Pelatih Timnas U-22 Malaysia Langsung Dipecat

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Kamis, 5 Desember 2019 | 17:27 WIB
Pelatih timnas U-22 Malaysia, Ong Kim Swee (kiri) jelang anak asuhnya bersua Myanmar pada laga pertama sepak bola putra SEA Games 2019 di Stadion Rizal Memorial, Manila, Senin (25/11/2019) sore WIB. (TWITTER.COM/FAM_MALAYSIA)

Akun Twitter Asosiasi Sepak Bola Malaysia (FAM) juga dibanjiri komentar kritik.

Baca Juga: Klasemen Sementara Grup B SEA Games 2019, Timnas U-22 Indonesia dan Vietnam Lolos

Ada yang membandingkan kiprah timnas U-22 Malaysia di SEA Games bertolak belakang dengan tim senior mereka yang tampil gemilang di Kualifikasi Piala Dunia 2022.

"Celaka! Skuad Piala Dunia sudah lakukan yang terbaik. Tiba saatnya kalian (timnas U-22), dengan Kamboja pun kalah. Tiada jiwa patriotisme dalam permainan, contoh negatif untuk pemain yang lebih muda," kata seorang pengguna lain di Twitter.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P