Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Akan tetapi belum ada ancaman berarti yang diciptakan Bali United ke gawang M.Ridho.
Baca Juga: 11 Wonderkid Bulu Tangkis Tahun 2019 Versi BWF, 3 dari Indonesia
Selepas menit ke-15, kedua kesebelasan menaikkan tempo permainan mereka untuk bisa menciptakan peluang.
Akan tetapi 10 menit berselang, masih belum ada gol yang tercipta bagi kedua kesebelasan.
Keunggulan pertama datang kepada Madura United pada menit ke-34.
Melalui skema serangan balik cepat, Aleksandar Rakic berhasil memaksimalkan sodoran umpan pendek dari Diego Assis.
Baca Juga: Liverpool Tak Bisa Gunakan Emblem Juara Piala Dunia Klub di Liga Inggris
???? GOL! @MaduraUnitedFC.
Sontekan Aleksandar Rakic membobol gawang Wawan Hendrawan ????⚽????#ShopeeLiga1 #ShopeeForMen #ShopeeID pic.twitter.com/MHYnohJHsL
— Shopee Liga 1 (@Liga1Match) 22 December 2019
Baca Juga: Paulo Dybala Bisa Jadi Raja Gol Sepanjang Masa Piala Super Italia
Aleksandar Rakic mampu memperdaya kiper Bali United, Wawan Hendrawan, untuk bisa memberi keunggulan pertama bagi Laskar Sapeh Kerrab.
Tertinggal, Bali United malah langsung mendapatkan ancaman kembali kali ini lewat Alberto Goncalves.