Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Spaso tidak ikut latihan hari ini (kemarin) dan dia juga tidak akan bermain di Singapura nanti," ujar Teco dikutip BolaSport.com dari Tribun Bali.
Baca Juga: Bukan Kecepatan, Rossi Dinilai Kehilangan Gairah dan Keberanian
"Nanti akan kami lihat siapa yang paling siap untuk mengganti dia di lini depan," ucapnya menambahkan.
Soal pengganti Spaso, Teco mengaku masih mempertimbangkan dua opsi yang ada.
Kedua opsi tersebut adalah Melvin Platje dan penyerang lokal yang baru bergabung, Lerby Eliandry.
"Keduanya punya pengalaman tersendiri, Lerby sering bermain sebagai striker saat masih di Borneo FC," kata Teco.
Baca Juga: Luizinho Passos Bicara Kualitas Kiper Persib Usai Resmi Direkrut
Baca Juga: Rekrutan Anyar Madura United Sebut Indonesia Adalah Negara Sempurna Tapi....
"Melvin juga begitu, musim lali di Liga 1 dia juga beberapa kali bermain di posisi ini," tuturnya.
Namun, sejujurnya Teco ingin melihat timnya dalam kondisi lengkap dengan kehadiran Spaso.