Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Dia mengerti apa yang kami inginkan. Dia pemain yang ingin belajar, dan juga sangat baik."
"Dengan begitu ia membuat klub akan mengaktifkan opsi yang ada. Itu normal, dan dia pantas mendapatkannya," ujar Mourinho menambahkan.
Baca Juga: VIDEO - Penyelamatan Ter Stegen yang Berujung Kekalahan Barcelona
Tak mengherankan memang jika kini Mourinho tak ingin kehilangan Lo Celso.
Sebab di bawah arahannya, winger berkebangsaan Argentina itu menjadi salah satu elemen penting dalam strategi yang ia terapkan di Tottenham.
Seperti pada pertandingan terakhir, melawan Southampton di ajang Piala FA, Lo Celso memiliki andil besar dalam terjadinya gol yang dicetak oleh Son Heung-min.
Lo Celso, what a baller pic.twitter.com/sKsQtEgJkd
— Football Union (@_FootballUnion1) January 25, 2020
Lo Celso menjadi pemain yang mengawali inisiatif serangan, dan juga mengirimkan umpan kunci kepada Dele Alli.