Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PT LIB Benarkan Shopee Liga 1 Digelar Kembali Pada 1 Juni 2020, Tetapi

By Wila Wildayanti - Jumat, 27 Maret 2020 | 20:15 WIB
Logo Shopee Liga 1. (MUHAMMAD ALIF AZIZ/BOLASPORT.COM)

Jika nantinya BNPB menambah waktu darurat virus corona di Indonesia, maka tentu saja kompetisi di Indonesia juga akan dihentikan.

Tak hanya itu PT LIB pun meminta klub untuk memberi masukan dan usulan bagaimana kelanjutannya nantinya.

“Masukan dan usul dari klub peserta liga untuk memberi kepastian kepada pengurus/manajemen klub dalam menentukan ke berlangsungan/status kontrak baik pemain maupun sponsor,” ujarnya

Baca Juga: Barcelona Coba Rebut Pemain Termahal Tottenham Hotspur

Cucu mengatakan bahwa PT LIB bakal tetap mengutamakan kepetingan dan keselamatan pemain dan masyarakat.

Apalagi di Indonesia saat ini wabah virus corona cukup mnakutkan.

Bahkan menurut data dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia per hari Jumat (27/3/2020), sebanyak 1046 kasus positif corona, dengan 87 pasien dinyatakan meninggal dan 46 orang sembuh.

“PT LIB mengutamakan kepentingan untuk kesehatan dan keselamatan pemain serta masyarakat,” tutur Cucu Somantri.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Pastinya akan ada pro dan kontra. . Seperti apa solusinya ya? . #premierleague #ligainggris #gridnetwork #covid_19 #dirumahaja

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P