Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Barcelona sendiri telah setuju untuk setidaknya melepas pemain 27 tahun tersebut dengan status pinjaman.
El Barca setidaknya meminta biaya peminjaman senilai 10 juta pounds (sekitar Rp 181 miliar) dan gaji Coutinho dibayar senilai 250 ribu pounds (Rp 4 miliar) per minggunya.
Permintaan tersebut rupanya tidak disanggupi oleh klub asal London Utara, Arsenal.
The Gunners merasa keberatan karena nominal tersebut memengaruhi neraca keuangan mereka dan para pemain di klub juga telah melakukan pemotongan gaji akibat pandemi virus corona.
Baca Juga: Inter Milan Lepas Lautaro Martinez Jika Barcelona Berani Bayar Rp 1,81 Triliun
Dengan demikian, dapat dikatakan mundur dalam pengejaran mereka terhadap Coutinho.
Di sisi lain, pihak Barcelona juga terbuka untuk menjual Coutinho dengan setengah dari biaya transfer mereka kala mendatangkannya dari Liverpool yakni sebesar 142 juta pounds.
Adapun pemain asal Brasil itu masih terikat kontrak bersama klub asal Catalunya hingga 2023.