Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Abseits! Zeit! Ini Bahasa Sepak Bola yang Dipakai di Bundesliga

By Dwi Widijatmiko - Senin, 15 Juni 2020 | 12:45 WIB
Asisten wasit mengangkat bendera tanda off-side. (DFL)

Yang menggunakan: Bek tengah yang sudah menua, terutama saat harus berhadapan dengan penyerang bermesin jet seperti Timo Werner dari RB Leipzig

Elfer!

Terjemahan: Penalti!

Variasi: Elfmeter (harfiah: “11 meter!”, mengacu pada jarak dalam satuan metrik untuk 12 yard antara garis gawang dan titik penalti.)

Kapan digunakan: Ketika striker bintang tim Anda wajahnya mencicipi rumput setelah terkena hadangan telat lawan.

Bisa juga saat pemain lawan mendadak menjadi Michael Jordan di tengah jalannya pertandingan dengan menggunakan tangan melakukan blok terhadap sepakan terarah striker andalan.

Peringatan: sebaiknya dilakukan tanpa menyemprotkan seteguk minuman favorit ke TV layar datar kesayangan Anda.

Yang menggunakan: Setiap pemain tim yang menyerang dan staf pelatih.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Bundesliga - Winger Liverpool Alami Gegar Otak, Schalke Vs Leverkusen Tanpa Pemenang

Gut gehalten!