Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
RAC1 melaporkan bahwa Messi telah mengatakan kepada Koeman bahwa masa depannya ada di klub lain, bukan Barcelona.
Namun, Messi, yang mengira pertemuan dengan Koeman tertutup, langsung marah setelah mengetahui perbincangannya bocor ke publik.
Baca Juga: Bukan soal Uang, Lionel Messi Tinggalkan Barcelona Cuma karena 1 Tujuan
Hal ini semakin memperkeruh kondisi Lionel Messi di Barcelona.
Sitasi Messi sekarang juga mendapat perhatian dari mantan kandidat Presiden Barcelona, Agusti Benedito.
Benedito menjadi kandidat dari Presiden Barcelona dalam pemilihan pada 2010 dan 2015.
Pada 2010, Benedito menempati urutan kedua dengan 14,09 persen (8.044 suara).