Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
BOLASPORT.COM - Pembalap Mercedes, Valteri Bottas ,kembali menjadi yang tercepat dalam sesi latihan bebas ketiga (P3) Formula 1 GP Italia 2020.
Dalam sesi P3 F1 GP Italia 2020 yang berlangsung di Sirkuit Monza, Sabtu (5/9/2020), Valterri Bottas berhasil mencatatkan waktu tercepat 1 menit 20,089 detik.
Bottas kembali menempati tempat pertama sama seperti P1 F1 GP Italia 2020 dengan perolehan waktu tercepat 1 menit 20,073 detik.
Posisi tercepat kedua pada P3 F1 GP Italia 2020, ditempati oleh Carlos Sainz (McLaren) yang terpaut 0,229 detik.
Baca Juga: Andai Jadi Lawan Jon Jones, Brock Lesnar Bakal Dibantu Tony Ferguson
Posisi ketiga ditempati oleh Lando Norris (McLaren) terpaut 0,323 detik dari Bottas.
Posisi keempat ditempati oleh oleh Daniel Ricciardo (Renault) dengan jarak 0,330 detik.
Dan kelima terdapat pembalap tercepat sesi P2 F1 GP Italia 2020, Lewis Hamilton dengan selisih 0,350 detik dari Bottas.
Max Verstappen (Red Bull Racing) yang sempat menikmati menjadi pembalap tercepat pertama harus selesai menjadi tercepat ke-6 dengan selisih 0,367 detik.
Baca Juga: Sudah Pensiun, Conor McGregor Masih Masuk Daftar Selebriti dengan Bayaran Tertinggi 2020
Berikut hasil lengkap sesi latihan bebas P3 F1 GP Italia 2020:
1. Valtteri BOTTAS 1:20.089
2. Carlos SAINZ +0.229
3. Lando NORRIS+0.323
4. Daniel RICCIARDO+0.330
5. Lewis HAMILTON+0.350
6. Max VERSTAPPEN+0.367
7. Alexander ALBON+0.474
8. Esteban OCON+0.604
9. Lance STROLL+0.715
10. Sergio PEREZ+0.808
11. Charles LECLERC+0.828
12. Pierre GASLY+0.847
13. Daniil KVYAT+0.864
14. Romain GROSJEAN+1.116
15. Sebastian VETTEL+1.174
16. Kevin MAGNUSSEN+1.347
17. Kimi RÄIKKÖNEN+1.370
18. George RUSSELL+1.588
19. Nicholas LATIFI+1.675
20. Antonio GIOVINAZZI+2.001
Baca Juga: Israel Adesanya Ungkap Strategi untuk Lawan Paulo Costa pada UFC 253