Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSM Makassar belum Gelar Latihan, Begini Respon Persiraja Banda Aceh

By Abdul Rohman - Minggu, 20 September 2020 | 18:00 WIB
Logo Persiraja Banda Aceh. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Prediksi Line-up Laga Kedua Timnas U-19 Indonesia vs Qatar, Andalkan 2 Striker di Depan

Adapun Persiraja Banda Aceh juga dipastikan tetap diperkuat pilar andalannya, termasuk empat pemain asing.

Empat pemain asing tersebut juga telah mengikuti latihan bersama Persiraja Banda Aceh.

Mereka adalah Adam Mitter, Bruno Dybal, Samir Ayass, dan Vanderlei Francisco.

Baca Juga: Persib Bandung Libur Panjang Usai Menang Telak di Laga Uji Coba

Selain menjalani latihan, klub yang berjulukan Laskar Rencong tersebut juga telah menjalani beberapa kali pertandingan uji coba.

Terbaru, Persiraja Banda Aceh berhasil memetik kemenangan 2-1 atas klub lokal, Putra Jaya Aceh Utara, pada Kamis (17/9/2020).

Pertandingan uji coba tersebut berlangsung di Stadion H Dimurthala Lampineung, Banda Aceh.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P