Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sebab, klub juga tidak mendapatkan pemasukan selama Liga 1 berhenti.
"Saat Liga 1 berjalan lagi tentu saja kami akan gaji sesuai dengan kesepakatan sebelumnya."
"Itu juga sudah ada kesepakatan bersama dengan seluruh stakeholder PSIS Semarang," tutup Yoyok Sukawi.
Baca Juga: Hasil MotoGP Aragon 2020 - Alex Rins Menang, Alex Marquez Podium Lagi
Seperti diketahui, Liga 1 dan Liga 2 2020 belum bisa bergulir karena Polri tak memberikan izin keramaian lantaran pandemi Covid-19 masih tinggi dan ada Pilkada serentak pada 9 Desember mendatang.
PSSI sudah punya opsi jika Liga 1 tidak dilanjutkan kembali pada 1 November.
Federasi sepak bola Indonesia itu berencana menggelar kembali pada 1 Desember ataupun 1 Januari 2021.