Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kurniawan sendiri merasa bahwa Bagus Kahfi sudah punya modal utama untuk mengawali dan mengembangkan karier di Eropa.
Modal yang dimaksud adalah keinginan besar pemain asal Magelang itu untuk bisa bermain di salah satu klub di Eropa.
"Saya pernah ngobrol bersama Bagus. Dia punya keinginan besar untuk bermain di Eropa. Itu modal utamanya."
"Karena kalau masih berat hati untuk tetap di Indonesia, itu akan sulit. Dia ini sudah bulat keinginannya. Ini modal yang baik," papar Kurniawan.