Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dilansir BolaSport.com dari Squawka, megabintang berusia 33 tahun itu membutuhkan 19 penampilan untuk mencetak 13 golnya.
Messi kini mengancam perolehan gol mantan rekan setimnya di Barcelona, Luis Suarez.
Luis Suarez yang kini berseragam Atletico Madrid masih menjadi top scorer sementara Liga Spanyol 2020-2021.
Baca Juga: Hancurkan Liverpool, Manchester City Sudah 14 Laga Beruntun Selalu Menang
Suarez tercatat telah mendulang 14 gol bersama Atletico dari total 16 pertandingan, atau 1 butir lebih banyak dari Messi.
Suarez berpeluang menjauh dari kejaran Messi saat Atletico menjamu Celta Vigo di Stadion Wanda Metropolitano, Senin (8/2/2021) waktu setempat atau Selasa pukul 03.00 dini hari WIB.
Only Luis Suárez (14) has scored more LaLiga goals than Lionel Messi so far this season (13).
An instant impact off the bench. pic.twitter.com/FU6v5pRpGQ
— Squawka Football (@Squawka) February 7, 2021