Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Simon yakin Bhayangkara Solo FC akan mendapatkan dukungan dari pencinta sepak bola yang ada di Kota Serabi.
Baca Juga: Semakin Kuat, Hansamu Yama Resmi Bergabung dengan Bhayangkara Solo FC
Dengan dukungan tersebut, Simon pun percaya timnya bakal bisa lebih bersemangat ketika tampil di kompetisi Liga 12021.
Perforna yang diberikan skuad Bhayangkara Solo FC diharapkan akan lebih bagus pada tahun ini.
"Solo adalah kota dengan basis penggemar (suporter) yang hebat," kata Simon, dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.
"Hal ini memberikan semangat tim untuk mendapatkan performa yang bagus," ujarnya.
Baca Juga: Hansamu Yama Gabung Bhayangkara Solo FC, Tinggal Diresmikan
Sementara itu, Simon sendiri baru bergabung lagi dengan Bhayangkara Solo FC setelah sempat hengkang pada tahun 2018.