Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lawan Timnas U-22 Indonesia Jadi Laga Tandang Perdana Bali United Setelah Setahun

By Arif Setiawan - Minggu, 7 Maret 2021 | 14:45 WIB
Bali United vs Madura United - Aksi pemain Bali United, (dari kiri ke kanan) Paulo Sergio, Melvin Platje dan Gunawan Dwi Cahyo, saat merayakan gol Bali United ke gawang Madura United dalam laga pekan ketiga Shopee Liga 1 2020 di Stadion Kapten I Wayan Dipta pada Minggu (15/3/2020). (TRIBUN BALI/RIZAL FANANY)

Terlepas dari semua itu, ketika lawan timnas U-22 Indonesia, Bali United menargetkan sebuah kemenangan.

Hal ini diungkapkan langsung oleh pelatih Bali United, Stefano Cugurra.

Lelaki yang sering disapa Teco menegaskan ingin cari kemenangan atas Shin Tae-yong.

BALIUTD.COM
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra alias Teco, meminta para pemain menjaga berat badan selama pandemi Covid-19.

Baca Juga: Cetak Gol, Pemain Timnas U-22 Indonesia Ini Bicara Selebrasi Tanpa Berkumpul

Lebih lanjut, Teco juga percaya target yang sama juga dimiliki timnas U-22 Indonesia.

"Saya pikir Bali United atau timnas bertanding tidak ada yang mau kalah," kata Teco, dilansir BolaSport.com dari laman resmi Bali United.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P