Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Paul Pogba Berbuka Puasa, Makan Kurma Cepat-cepat, demi Bisa Layani Wartawan Pasca-laga Lawan AS Roma

By Bagas Reza Murti - Jumat, 30 April 2021 | 20:50 WIB
Gelandang Manchester United, Paul Pogba membatalkan puasa saat lawan AS Roma dalam semifinal leg pertama Liga Europa, Kamis (29/4/2021). (TWITTERCOM/MOHSINSAYYADSA3)

Walau begitu, Pogba ogah jemawa lantaran menurutnya timnya belum sepenuhnya lolos.

"Hasilnya positif, tapi belum selesai," kata Pogba seperti dikutip BolaSport.com dari BT Sport.

"Kami harus tetap fokus dan memainkan permainan bagus dengan mentalitas yang sama."

"Di babak pertama kami melakukan dua kesalahan dan kebobolan dua gol."

Baca Juga: Demi Liga 1, Pemain Muda Borneo FC Siap Berlatih Lebih Giat Lagi

"Kami bermain sedikit acak-acakan setelah gol kedua."

"Pada paruh waktu, kami mengatakan, mari lakukan hal yang benar, mari lakukan hal-hal sederhana."

"Manajer berbicara. Kami semua termotivasi untuk mencetak gol sebanyak mungkin," tutur gelandang timnas Prancis ini menambahkan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P