Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cedera, Mbappe Terancam Tak Bisa Hadapi Man City di Leg Kedua

By Rebiyyah Salasah - Sabtu, 1 Mei 2021 | 03:15 WIB
Kylian Mbappe mendapat cedera ketika bermain dalam laga PSG melawan Metz di pekan ke-34 Liga Prancis. (TWITTER.COM/BRFOOTBALL)

Torehan buruk tersebut menjadi yang pertama dilakukan Mbappe dalam 90 menit pertandingan di Liga Champions.

Lebih parahnya lagi, bintang PSG berusia 22 tahun itu hanya mampu mencatatkan 29 sentuhan selama 2x45 menit.

Catatan itu bahkan lebih sedikit dari kiper Man City, Ederson, yang melakukan 30 sentuhan.

Baca Juga: Dengan Potensi yang Dimiliki, Neymar Dukung Mbappe Pecahkan Semua Rekor

Meskipun demikian, dia merupakan sosok diharapkan bisa membantu PSG membalikkan defisit 2-1 dari partai pertama.

Di semua kompetisi untuk PSG sejauh musim ini, Mbappe telah mencetak 37 gol dalam 43 pertandingan, termasuk delapan dari 10 pertandingan di Liga Champions/

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P