Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Eks striker Aston Villa, Gabriel Agbonlahor, juga turut mengomentari performa Saka di timnas Inggris.
Agbonlahor memperingatkan Marcus Rashford dan Raheem Sterling soal kehadiran Saka.
Menurut Agbonlahor, Saka memberikan sesuatu yang berbeda untuk timnas Inggris.
"Saka bisa bersaing memperebutkan satu tempat di timnas Inggris, dia menawarkan sesuatu yang berbeda," kata Agbonlahor seperti dilansir BolaSport.com dari talkSPORT.
Proud ❤️ pic.twitter.com/afAtXWERhq
— Arsenal (@Arsenal) June 2, 2021
"Ketika Saka mendapatkan bola, dia akan melewati pemain lawan."
"Pemain seperti Rashford dan Sterling harus berhati-hati karena Saka berada di timnas Inggris untuk mencoba mengambil tempat mereka," tutur Agbonlahor melanjutkan.
Baca Juga: Berita EURO 2020 - Tampil Apik bareng Timnas Inggris, Jack Grealish Sejajar Cristiano Ronaldo