Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Sabar Beraksi di Atas Lapangan, Pemain Asing Borneo FC Ingin Bawa Juara

By Rinaldy Azka Abdillah - Kamis, 5 Agustus 2021 | 13:30 WIB
Javlon Guseynov menjadi pemain asing ketiga yang resmi menjadi bagian dari skaut Borneo FC pada Liga (adif)

Baca Juga: Eks Persib Masuk Daftar Bersama Lionel Messi dan Mauro Icardi untuk Pencetak Gol Terbanyak Argentina 2021

"Manajemen sangat bagus dalam perekrutan pemain musim ini. Kami bisa tampil lebih percaya diri karena banyak pemain berpengalaman yang datang," kata Javlon Guseynov.

"Ini sangat bagus dan akan membuat kami semakin kuat di kompetisi,” ujarnya.

Belum lagi kualitas pemain muda yang tak bisa dianggap remeh.

Baca Juga: Sambut Liga 1 2021, Skuad PSM Makassar Langsung Panaskan Mesin

Sebagai investasi klub, dirinya yakin para pemain muda ke depannya akan menjadi penopang Borneo FC di masa yang akan datang.

“Mereka (pemain muda) tak hanya bisa diandalkan, tetapi juga jadi 'tabungan' bagi tim ini.

"Sebab mereka akan menjadi pemain hebat dan matang kedepannya,” ujarnya.

Baca Juga: Saddil Ramdani dkk Raih Hasil Imbang, Klub Legenda Timnas Indonesia 5 Laga tanpa Kemenangan di Liga Malaysia

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P