Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Calon Pengganti Valentino Rossi Resmi ke MotoGP, tetapi Bukan ke Yamaha

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 7 Agustus 2021 | 20:55 WIB
Pembalap Red Bull KTM Ajo, Raul Fernandez, akan memperkuat tim satelit KTM, Tech3, pada MotoGP 2022. (KTM IMAGES/POLARITY PHOTO)

Meski begitu, tiga posisi hampir dipastikan sudah terisi dan hanya tinggal menanti pengumuman resmi dari tim terkait.

Luca Marini hampir dipastikan akan memperkuat VR46 yang merupakan tim bentukan sang kakak yaitu Valentino Rossi.

Maverick Vinales dikabarkan sudah sepakat untuk bergabung dengan Aprilia yang akan menjadi tim pabrikan sepenuhnya musim depan.

Adapun Yamaha disebut sedang mempersiapkan kepindahan Franco Morbidelli dari Petronas SRT sebagai pengganti Vinales.

Baca Juga: Luca Marini Merasa Bersalah jika Paksa Valentino Rossi Masih Balapan pada MotoGP 2022

Daftar Sementara Kontestan MotoGP 2022

Tim Motor Pembalap
Pabrikan
Monster Energy Yamaha Yamaha Fabio Quartararo
Yamaha -
Ducati Ducati Francesco Bagnaia
Ducati Jack Miller
Suzuki Ecstar Suzuki Joan Mir
Suzuki Alex Rins
Red Bull KTM KTM Brad Binder
KTM Miguel Oliveira
Repsol Honda Honda Marc Marquez
Honda Pol Espargaro
Aprilia Racing Aprilia Aleix Espargaro
Aprilia -
Independen
Petronas Yamaha SRT Yamaha Franco Morbidelli
Yamaha -
Pramac Racing Ducati Johann Zarco
Ducati Jorge Martin
Aramco Racing Team VR46 Ducati -
Ducati -
Flex-box Gresini Racing Ducati Enea Bastianini
Ducati Fabio Di Giannantonio*
Tech3 KTM KTM Remy Gardner*
KTM Raul Fernandez*
LCR Honda Honda Takaaki Nakagami
Honda Alex Marquez
     

*pembalap debutan

Baca Juga: Sahabat Jelaskan Alasan Mengapa Valentino Rossi Punya Pribadi Unik

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P