Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
BOLASPORT.COM - PSS Sleman dijadwalkan menjalani laga perdananya di Liga 1 2021 dengan menghadapi Persija Jakarta.
Pertandingan ini bakal terlaksana di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Jawa Barat, Minggu (5/9/2021) pukul 20.30 WIB.
Sebelum duel dimulai, pelatih PSS Sleman, Dejan Antonic mengungkapkan kondisi terkini terkait skuadnya.
Dejan menjelaskan semua pemain dalam kedaan siap.
Namun satu masalah dimiliki PSS Sleman.
Baca Juga: Eks Bek Liverpool Sebut Dua Faktor yang Buat Chelsea Saingi Man City Rebut Trofi Liga Inggris
Pelatih berusia 52 tahun memastikan hanya akan memainkan dua pemain asing ketika menghadapi Persija.
Keadaan yang memaksa PSS Sleman melakukan hal tersebut.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2025