Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Ini rumit, tetapi kami mencoba dan kami melihat ada pemain lain yang lebih baik darinya," tuturnya menambahkan.
Kini, Pjanic dilepas Barcelona ke klub Liga Turki, Besiktas, dengan status pinjaman selama satu musim.
Dia mengaku bersedia pergi ke Besiktas lantaran tak tahan lagi berada di bawah asuhan Koeman.
"Besiktas sangat menginginkan saya di hari-hari terakhir bursa transfer dan saya tidak bisa bertahan di Barcelona bersama Koeman," ucap Pjanic, dikutip BolaSport.com dari Tuttosport.
Baca Juga: Belum Sebulan Ditinggal, Presiden Barcelona Sudah Isyaratkan Kemungkinan Pulangkan Lionel Messi
"Saya akan kehilangan satu tahun lagi jika bertahan dan saya tidak mau."
"Koeman memiliki sikap yang tidak dipahami oleh siapa pun, termasuk (Lionel) Messi."
"Tahun lalu, Leo mengatakan kepada saya beberapa kali: 'Mengapa dia tidak membiarkan Anda bermain? Apakah sesuatu telah terjadi?" tuturnya mengakhiri.