Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barito Putera vs Borneo FC - Ditinggal Mario Gomez, Pesut Etam Imbang di Babak I

By Ibnu Shiddiq NF - Jumat, 17 September 2021 | 16:09 WIB
Ilustrasi Liga 1. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

Sepakan Paulo dan Hendro masih mampu diantisipasi Aditya Harlan, sedangkan sepakan Bustos melambung tipis ke atas gawang.

Hingga wasit meniupkan peluit panjang, kedua tim mengakhiri babak pertama dengan skor kacamata. 

Baca Juga: Terhalang Administrasi, Marc Klok Umumkan Belum Bisa Bela Timnas Indonesia Walau Nyaris Setahun Jadi WNI

Susunan Pemain Barito Putera vs Borneo FC:


Barito Putera: 20-Adhitya Harlan, 77-Azzamat Baimatov, 5-Dandi Maulana, 4-Miftah Anwar Sani; 7-Ambrizal Umanailo, 13-Bayu Pradana,15-M Rafi Syahril, 11-Rafael Oliveira, 26-Rizky Rizaldi Pora; 9-Aleksander Rakic, 66-Amirudin Bagas Kaffa 

Cadangan: 1-M Riyandi, 19-M Rifky Suryawan, 3-Yuswanto Aditya, 8-Chris Robert Rumbiak, 85-M Firli,71-M Luthfi Kamal, 82-Beni Oktovianto, 17-Fediansyah, 72-Kahar Kalu, 67-M Rafli Aryanto

Pelatih: Djadjang Nurdjaman


Borneo FC : 1-Angga Saputro; 2-Marckho Sandi, 19-Javlon, 44-Nur Diansyah; 15-Leo Guntara, 12-Hendro Siswanto, 10-J Bustos, 80-Paulo Sitanggang, 28-Terens Puhiri, 23-Wawan Febrianto, 86-Boaz Solossa.

Cadangan: 31-Gianluca, 74- Rifad Marasabessy,4-Wildansyah, 8-Nuriddin Davronov, 22-Sultan Samma, 33-Hamisi, 90-M Shira, 56-Fajar F, 39-Guy Junior,9-Fransisco Torres.

Pelatih: Ahmad Amiruddin

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P