Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: PSSI Dapat Restu Liga 2 2021 Diizinkan Digelar di Luar Jawa-Bali
Di Grup D Liga 2, selain Kalteng Putra dan Sulut United, ada dua tim dari Papua, yakni Persewar Waropen dan PSBS Biak.
Kemudian ada 2 tim dari Kalimantan Timur, Mitra Kukar dan Persiba Balikpapan.
Enam tim tersebut akan memainkan 10 partai di mana nantinya 2 tim teratas akan lolos 8 besar.
Di fase ini akan ada 2 grup di mana tiap grup diisi 4 tim.
"Sulut United tentu tak ingin kehilangan momen ke Liga 1 walau persaingan ketat," ujar M. Ridho, manajer Sulut United.