Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF 2020 - Head to Head Timnas Indonesia vs Timnas Malaysia

By Alif Mardiansyah - Sabtu, 18 Desember 2021 | 17:45 WIB
Skuat timnas Indonesia sedang berlatih di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 10 November 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Skuat Garuda hanya unggul tiga laga dari tim Harimau Malaya dari seluruh pertemuannya.

Lantas, bagaimana statistik laga timnas Indonesia kontra timnas Malaysia di ajang Piala AFF ?

Pada Piala AFF, timnas Indonesia dengan timnas Malaysia sudah delapan kali bertempur. 

Baca Juga: Apa Kata Shin Tae-yong Jika Timnas Indonesia Kalah dari Malaysia?

Timnas Indonesia dan timnas Malaysia sama-sama membukukan empat kemenangan dari pertarungannya tersebut dan tanpa pernah ada duel yang berakhir imbang di Piala AFF.

Dengan demikian, ulasan catatan-catatan di atas dapat menambah sengitnya pertandingan timnas Indonesia menghadapi timnas Malaysia.

Duel sengit tersebut tak lama lagi akan terjadi pada laga pekan keempat babak penyisihan grup B Piala AFF 2020, siapa pemenangnya? patut ditunggu.

Baca Juga: RANS Cilegon FC Borong 5 Pemain Baru, Ada Eks Persija dan Persib

Lima pertemuan terakhir timnas Indonesia dengan timnas Malaysia di seluruh ajang :

Delapan perjumpaan timnas Indonesia versus timnas Malaysia di Piala AFF :

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P