Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pada menit ke-30 tendangan lagi-lagi percobaan dilakukan Wander Luiz.
Dari luar kotak penalti, Wander Luiz melepaskan sepakan keras.
Akan tetapi tendangan Luiz masih sedikit melebar dari gawang Barito Putera.
Tak ada gol tercipta, skor 0-0 menutup babak pertama.
Babak kedua dimulai, PSS Sleman langsung melakukan pergantian pemain.
Bagus Nirwanto masuk menggantikan Mahdi Fahri Albaar.
Baca Juga: INDOBARCA Chapter Banten Gelar Pemberian Vaksin Gratis dan Nonton Bareng
Tak berselang lama, PSS Sleman kembali memasukan tenaga baru.
Kanu Helmiawan ditugaskan mengisi posisi yang ditinggalkan Bagas Umar Pamungkas pada menit ke-52.