Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Timnas Indonesia di Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 24 Februari 2022 | 15:55 WIB
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang khidmat menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 27 Januari 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Selanjutnya tim Merah Putih akan berjumpa Yordania pada 11 Juni 2022.

Baca Juga: Para Pemain Muda Akan Jadi Tumpuan Barcelona di Kandang Napoli

Yordania saat ini berada di peringkat ke-90 rangking FIFA.

Laga terakhir timnas Indonesia bertemu Nepal pada 14 Juni 2022.

Nepal berada di peringkat ke-167 rangking FIFA.

Baca Juga: Anthony Elanga Disuruh Ralf Rangnick untuk Takut-takuti Atletico Madrid

Laga melawan Nepal menjadi pertandingan yang menarik.

Pasalnya, kapten timnas Nepal adalah Rohit Chand yang saat ini memperkuat Persija Jakarta.

Rohit Chand sangat berpengalaman di kompetisi sepak bola Indonesia sejak kehadirannya pada 2013.

Baca Juga: Hasil Drawing Kualifikasi Piala Asia 2023 - Timnas Indonesia Segrup Lawan Gelandang Persija