Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Enam Laga Terakhir Bali United Menuju Juara Liga 1 2021-2022

By Arif Setiawan - Rabu, 2 Maret 2022 | 17:30 WIB
Ilija Spasojevic saat melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Bhayangkara FC dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2021/2022, di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (23/10/2021). (Media Bali United)

Bali United menumbangkan Persela Lamongan dengan skor 2-1.

Baca Juga: Imbas Invasi Rusia, Pelatih Klub Lokomotiv Moscow Mengundurkan Diri

Persebaya Surabaya sukses mengalahkan Madura United (2-1).

Terakhir ada Persib Bandung yang mempermalukan Persija Jakarta dengan skor 2-0.

Apa yang terjadi pun membuat peta persaingan di klasemen berubah.

Dalam hal ini Bali United lah yang cukup diuntungkan.

Baca Juga: Enam Laga Terakhir Persebaya Surabaya Menuju Juara Liga 1 2021-2022

Pasalnya, kekalahan yang diderita Arema FC membuat Bali United menjauhkan diri di puncak klasemen.

Kini saingan terberat Bali United berganti menjadi Persib Bandung.

Sebagai informasi, Bali United sementara menempati puncak klasemen dengan raihan 60 poin.