Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Mochamad Iriawan mengatakan, untuk wasit utama dibayar sekitar Rp 10 juta dalam sebuah pertandingan.
Baca Juga: Man United Harus Yakinkan Mauricio Pochettino Pindah ke Old Trafford
Nah, untuk asisten wasit tambahan dan hakim garis mendapatkan uang Rp 5 juta.
Kabarnya, gaji wasit di Indonesia sangat tinggi bayarannya.
Bahkan, di gaji wasit di Indonesia paling tinggi di kompetisi sepak bola di kawasan Asia Tenggara.
"Jadi itu kami samakan dan yang jelas untuk melaksanakan tugas ini tidak mudah."
"Kami juga sudah izin kepada FIFA dan AFC untuk menggunakan asisten wasit tambahan," tutup Mochamad Iriawan.